Taufik Bingung, Bulutangkis Indonesia Puasa Gelar di Eropa
iMSPORT.TV – Taufik Bingung : Bulutangkis Indonesia Puasa Gelar di Eropa. Wakil Ketum I PBSI Taufik Hidayat menyayangkan hasil tim bulutangkis Indonesia, puasa gelar di tur Eropa. Padahal dari segi dukungan dan fasilitas untuk pemain, semua terpenuhi. Hal itu disampaikannya seusai melakukan evaluasi internal dengan para pelatih dan atlet-atlet senior di Pelatnas PBSI, Cipayung, pada Rabu (26/3/2025) siang. Indonesia…