Daftar Tim Lolos di 16 Besar Euro 2024, 8 Negara Tersingkir
iMSPORT.TV – Euro 2024 I 16 tim dipastikan lolos ke babak 16 besar Euro 2024 (Piala Eropa 2024). Sementara, delapan tim dinyatakan tersingkir, setelah fase grup tuntas digelar, Kamis (27/6) dini hari. Turki dan Georgia menjadi dua negara terakhir yang memastikan tiket ke babak 16 besar Euro 2024. Georgia sukses membuat kejutan besar setelah menumbangkan Portugal (2-0) di Arena…