BAIC Indonesia Dukung Tim Indonesia di Panggung Dunia
iMSPORT.TV – BAIC Indonesia mengumumkan kerja sama dengan Tim Indonesia yang merupakan bagian dari Komite Olimpiade Indonesia (NOC Indonesia) untuk mendukung para atlet berjuang meraih prestasi maksimal di ajang multievent olahraga internasional, pada ajang Indonesia Motor Show 2025. Semenjak awal kehadiran BAIC di Indonesia, BAIC terus menerus menunjukkan komitmennya untuk menjadi bagian dalam perkembangan negara Indonesia di berbagai sektor….