GP Amerika : Legenda MotoGP Kevin Schwantz Jadi Analis

GP Amerika Legenda MotoGP Kevin Schwantz Jadi Analis - iMSPORT.TV

iMSPORT.TV – GP Amerika : Legenda MotoGP Kevin Schwantz Jadi Analis. Legenda MotoGP Kevin Schwantz akan bergabung menjadi analis grand prix Amerika Serikat yang berlangsung di Sirkuit Austin pada 28-30 Maret. Juara unia MotoGP 1993 itu akan berstatus bintang tamu yang menganalisis balapan. “Para penggemar MotoGP dapat menantikan akhir pekan yang tak terlupakan di Grand Prix Red Bull Amerika…

Read More

MotoGP Argentina 2025 : Mampukah Hentikan Marc Marquez?

MotoGP Argentina 2025 : Mampukah Hentikan Marc Marquez? - iMSPORT.TV

iMSPORT.TV – Jadwal MotoGP Argentina 2025 yang berlangsung pada 14-17 Maret 2025, menarik untuk diketahui. Seperti prediksi, Marc Marquez dijagokan untuk menang. Tapi barangkali ada yang bisa menghentikan rider Ducati Lenovo tersebut. Marquez datang ke Sirkuit Termas de Rio Hondo, Argentina, dengan kondisi yang sempurna. Pasalnya ia baru saja mendominasi balapan di MotoGP Thailand 2025 Ada motivasi tambahan yang…

Read More

Marc Marquez Donasikan Hadiah Menang di MotoGP Thailand 2025

Marc Marquez Donasikan Hadiah Menang di MotoGP Thailand 2025 - iMSPORT.TV

iMSPORT.TV – Marc Marquez donasikan seluruh hadiah kemenangan di MotoGP Thailand 2025. The Baby Allien menunjukkan aksi mulianya. Pembalap tim Ducati Lenovo itu menyumbangkan seluruh bonus kemenangan di MotoGP Thailand 2025 senilai 306 ribu Euro atau setara Rp5,4 miliar, untuk amal. Penampilan gemilang ditunjukkan Marquez pada balapan perdana MotoGP 2025 tersebut. Ia merebut pole position serta memenangi Sprint Race…

Read More

7 Pembalap Adik Kakak yang Sukses di MotoGP

7 Pembalap Adik Kakak yang Sukses di MotoGP - iMSPORT.TV

iMSPORT.TV – 7 Pembalap Adik Kakak yang Sukses di MotoGP. Marquez bersaudara berhasil meraih podium di MotoGP Thailand 2025. The Baby Alien -julukan Marc Marquez- sempat kehilangan momentum, hingga posisinya digeser sang adik. Marquez diketahui tampil begitu apik dalam balapan utama MotoGP Thailand 2025. Mulai balapan dari pole position, dia bisa langsung tancap gas memimpin balapan. Tapi pada lap…

Read More

Sirkuit Jerez Terendam Banjir, MotoGP Spanyol 2025 Terancam?

Sirkuit Jerez Terendam Banjir, MotoGP Spanyol 2025 Terancam - iMSPORT.TV

iMSPORT.TV – Sirkuit Jerez yang akan menjadi tuan rumah venue MotoGP Spanyol 2025. mengalami banjir, akibat cuaca buruk pada Selasa (4/3). Dikutip dari media Spanyol, Sport, badai DANA yang melanda wilayah tersebut berimbas pada rusaknya sejumlah fasilitas Sirkut Jerez. Insiden ini menimbulkan kekhawatiran terkait kesiapan sirkuit untuk menyelenggarakan balapan kelas premier, pada akhir April 2025. Dalam pemberitaan itu, disebutkan,…

Read More

4 Event Balap Internasional Digelar di Sirkuit Mandalika 2025

4 Event Balap Internasional Digelar di Sirkuit Mandalika 2025 - iMSPORT.TV

iMSPORT.TV – Sirkuit Mandalika resmi menyatakan bakal menggelar empat event balap kelas Internasional pada tahun 2025 di Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat (NTB) 2025. “Juga berbagai event balap lokal lainnya, serta berbagai kegiatan non-balap seperti komunitas, latihan, track-day dan berbagai kegiatan lainnya,” kata Direktur Mandalika Grand Prix Associaton  Priandi Satria pada acara Fokus Group Discussion (FGD) di Universitas Islam…

Read More