Peresmian Venue dan Hitung Mundur PON XX Papua Berjalan Sukses

Peresmian Venue dan Hitung Mundur PON XX Papua Berjalan Sukses - iMSPORT

iMSPORT.TV – Ketua Panitia Besar (PB) PON XX yang juga selaku Ketua Panitia peresmian, Yunus Wonda mengapresiasi dukungan semua pihak, sehingga agenda seremonial berjalan sukses dan aman. Peresmian venue Pekan Olahraga Nasional (PON) XX yang bersamaan dengan penggantian nama bandara udara Sentani menjadi Dortheys Hiyo Eluay, yang digelar tertutup untuk umum dan disiarkan melalui live streaming, Jumat (23/10). Pihak…

Read More

Persipura Batal Tanding di Peresmian Venue PON XX pada 20 Oktober 2020

Persipura Batal Tanding di Peresmian Venue PON XX pada 20 Oktober 2020 - iMSPORT

iMSPORT.TV – Panita Besar Pekan Olahraga Nasional (PON) yang tadinya berencana menyajikan laga Persipura Jayapura vs PON Papua ketika persemian Venue PON, terpaksa dibatalkan setelah Manajemen Mutiara Hitam tidak memberi izin. Disampaikan oleh Ketua Harian PB PON Papua, Yunus Wonda. “Oleh Ketua Umum Persipura Benhur Tomi Mano dikatakan bahwa setelah mempertimbangkan beberapa faktor dalam rapat internal manajemen klub, dengan…

Read More

Yunus Wonda Peringatkan Seluruh Bidang Selesaikan Tanggung Jawab di PON

Yunus Wonda Peringatkan Seluruh Bidang Selesaikan Tanggung Jawab di PON - IMSPORT

iMSPORT.TV – Ketua Harian PB PON Papua, Yunus Wonda memberikan ultimatum kepada seluruh bidang untuk segera menyelesaikan tanggung jawabnya, terutama yang terkendala jarak dan waktu, mengingat beberapa peralatan untuk PON didatangkan dari luar negeri. Selasa (1/9/20). “Waktu kita terus berjalan, sehingga dalam rapat ini saya minta kepada seluruh bidang agar semua laporan sudah rampung terkait dengan persiapan lelang kontrak,…

Read More

Persiapan PON XX Papua Akan Rampung Tahun Ini

Persiapan PON XX Papua Akan Rampung Tahun Ini - iMSPORT

iMSPORT.TV – Ketua Harian Panitia Besar PON Papua Yunus Wonda, menyampaikan, Pekan Olahraga Nasional (PON) XX Papua yang mengalami penundaan ke tahun 2021, untuk venue nya tetap ditargetkan akan selesai pada tahun ini. “Kesiapan PON sudah 70 persen menuju 80 persen,” ungkap, Yunus Wonda. Menurutnya, secara rinci persiapan yang melingkupi perlengkapan, peralatan transportasi, akomodasi dan gudang penyimpanan peralatan, sudah…

Read More