Kereeen! 3 Pemain Timnas Indonesia Jadi Model Gucci

Kereeen! 3 Pemain Timnas Indonesia Jadi Model Gucci - iMSPORT.TV

iMSPORT.TV – Kini, timnas Indonesia tak hanya menunjukkan prestasi yang signifikan, tapi para pemainnya juga makin populer. Kepopulerannya tak cuma main di lapangan, beberapa pemainnya bahkan telah jadi model. Minimal ada tiga pemain timnas Indonesia yang tanpa gembar-gembor ternyata jadi model brand fesyen asal Italia, Gucci. Mereka adalah Rafael Struick, Justin Hubner dan Marselino Ferdinan. Sebagai panggawa Timnas Indonesia,…

Read More