Ducati Masih Kuasai Tes, Yamaha Tiru Aprilia

Francesco bagnaia - photo by: MotoGP

iMSPORT.TV – Rangkaian tes pramusim MotoGP 2023 akhirnya berakhir di sirkuit Portimao, Portugal pada 11-12 Maret 2023. Dominasi tim Ducati di tes pramusim ini lagi-lagi tak terbantahkan. Bahkan juara bertahan, Francesco Bagnaia sukses memecahkan catatan lap rekornya sendiri di Portimao. Di hari kedua tes portimao, Bagnaia mengukuhkan waktu 1:37.968 dari sebelumnya 1:38.725. Selain Bagnaia, ada 12 pembalap lain yang…

Read More

Indonesia di Mata Duo Yamaha, Fabio Quartararo dan Franco Morbidelli

iMSPORT.TV – Duo pembalap Yamaha, Fabio Quartararo dan Franco Morbidelli mempunyai kesan yang berbeda tentang negara Indonesia. Disamping acara memperkenalkan livery baru YZR-M1 untuk MotoGP 2023, keduanya juga diajak ngobrol soal Indonesia. Pertama dari Morbidelli, ketika ia diminta menjelaskan Indonesia dalam tiga kata. Muncul satu kata yang saat ini sedang marak yakni lato-lato. “Bagi saya, Indonesia itu berwarna, lato-lato…

Read More

Valentino Rossi Geram, Motor Quartararo Tak Segera Dibenahi

Valentino Rossi Geram, Motor Quartararo Tak Segera Dibenahi - iMSPORT.TV

iMSPORT.TV – Mantan pebalap MotoGP, Valentino Rossi kesal pada kekalahan Fabio Quartararo dari Fransesco Bagnaia pada 2022 silam. Menurutnya, kekalahan tersebut diakibatkan tim Yamaha tak serius dalam membenahi masalah pada YZR-M1. Fabio Quartararo yang menguasai awal musim dengan unggul sejauh 90 poin dari Bagnaia, bisa terkejar dari ketertinggalannya, hingga berhasil merebut gelar dari tangan pembalap yang berjuluk El Diablo…

Read More

Fakta Fransesco Bagnaia jadi Juara Dunia MotoGP 2022

Fakta Fransesco Bagnaia jadi Juara Dunia MotoGP 2022 - iMSPORT.TV

iMSPORT.TV – Pembalap Ducati, Fransesco Bagnaia sukses meraih gelar juara dunia MotoGP 2022 pertamanya, meski hanya berhasil finis di P8 pada Grand Prix Sirkuit Ricardo Tomo, Valencia, Minggu (6/11). Keberhasilan Fransesco ‘Pecco’ Bagnaia menjadikannya pembalap Italia pertama meraih titel kelas premier setelah Valentino Rossi pada 2009. Sekaligus, memutus puasa gelar tim Ducati yang terakhir kali mengenggam gelar tersebut 15…

Read More

Alasan Fabio Quartararo Bertahan Bersama Yamaha

iMSPORT.TV – Jelang MotoGP Catalunya, Spanyol akhir pekan ini, Fabio Quartararo resmi memperpanjang kontraknya bersama tim Monster Energy Yamaha hingga 2024. Sebelumnya Quartararo sempat berdiskusi dengan manajernya soal kemungkinan pindah ke rival Yamaha musim depan. Akan tetapi tim asal Jepang ini berhasil meyakinkan Quartararo untuk tetap bertahan hingga 2 tahun kedepan. “Mereka (Yamaha) meyakinkan saya untuk bertahan karena berjanji…

Read More

Corse Di Moto : 4 Pembalap ini Calon Pengganti Marquez

Corse Di Moto 4 Pembalap ini Calon Pengganti Marquez - iMSPORT.TV

iMSPORT.TV – Pembalap Repsol Honda Marc Marquez yang kecelakaan saat sesi pemanasan MotoGP Mandalika menghadirkan rumor pergantian riders dalam penghuni tim Repsol Honda. Pemilik delapan gelar juara dunia tersebut dikabarkan mengalami gegar otak beberapa jam usai jatuh di Sirkuit Mandalika. The Baby Alien dikonfirmasi mengalami diplopia atau masalah penglihatan ganda. Kondisi ini bukan kali pertama dialaminya. Pada 2011 dan…

Read More