Jadwal Perempat Final India Open 2023 Hari ini: Ada The Minions
iMSPORT.TV – Jadwal perempat final India Open 2023 akan melangsungkan empat wakil Indonesia yang berlangsung hari ini, Jumat, 20 Januari 2023, di K.D. Jadhav Indoor Hall, New Delhi, India. Keempat wakil Indonesia yang berhasil melangkah ke babak perempat final IO 2023 adalah Anthony Sinisuka Ginting, Jonathan Cristie, Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto, dan Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo. Pasangan berjuluk…