PBSI Was-was Umumkan Pemain Promosi-Degradasi Pekan Depan
iMSPORT.TV – Kepala Bidang Pembinaan dan Prestasi Persatuan Bulutangkis Seluruh Indonesia (Kabid Binpres PBSI) Rionny Mainaky membocorkan pihaknya akan segera merilis daftar pemain promosi degradasi Pelatnas Cipayung pada pekan depan. Rionny menambahkan, kemungkinan pengumuman para pemain, kemungkinan akan diumumkan sebelum atau selama gelaran Malaysia Open 2023 yang berlangsung pada 10 hingga 15 Januari 2023 (minggu depan). PBSI biasanya mengumumkan…