Ambisi Wueck! Kawinkan Gelar Euro U-17 dengan Piala Dunia U-17
iMSPORT.TV – Pelatih timnas Jerman U-17, Christian Wueck, berambisi mengawinkan dua gelar juara Euro U-17 2023 dan Piala Dunia U-17 2023 setelah berhasil memastikan langkah ke final. Keberhasilan Jerman U-17 melenggang ke partai puncak ini diraih secara dramatis menang 7-6 lewat adu penalti di Stadion Manahan, Solo, Selasa (28/11/2023). Keduanya sempat bermain imbang dengan skor 3-3 pada waktu normal….