Terhenti di 16 Besar Piala Dunia U-17, Senegal Pulang dengan Kepala Tegak

Terhenti di 16 Besar Piala Dunia U-17, Senegal Pulang dengan Kepala Tegak - iMSPORT.TV

iMSPORT.TV – Langkah Senegal U-17 terhenti di babak 16 Besar Piala Dunia U-17 2023. Langkah mereka dihentikan Prancis U-17 dalam laga di Jakarta International Stadium (JIS). Senegal kalah dalam drama adu penalti yang berakhir dengan skor 3-5. Meski kalah, sang pelatih, Serigne Saliou Dia meminta para pemain pulang dengan kepada tegak. Kekalahan di Piala Dunia U-17 2023 dianggapnya sebagai…

Read More

Presiden FFF Noel Le Graet Dituntut Mundur, Meski Sudah Minta Maaf ke Zidane

Presiden FFF Noel Le Graet Dituntut Mundur, Meski Sudah Minta Maaf ke Zidane - iMSPORT.TV

iMSPORT.TV – Presiden Federasi Sepak Bola Prancis (FFF) Noel Le Graet dituntut mundur dari jabatannya, setelah membuat pernyataan yang dinilai meremehkan Zinedine Zidane. Kepala Komite Etik FFF Patrick Anton menyerukan Le Graet untuk segera mundur dari posisinya. “Le Graet telah membuat pernyataan yang menunjukkan bahwa dia telah kehilangan pemikiran yang jernih. Dia laki-laki yang sudah kelelahan, dan butuh untuk…

Read More

HeadtoHead Final Piala Dunia 2022, Argentina Lebih Unggul dari Prancis

HeadtoHead Final Piala Dunia 2022, Argentina Lebih Unggul dari Prancis - iMSPORT.TV

iMSPORT.TV – Laga final Piala Dunia 2022 digelar seusai mempertandingkan laga perebutan juara ketiga dan empat antara Kroasia dan Maroko pada Sabtu (17/12). Selanjutnya, laga final antara Argentina vs Prancis menjadi laga pamungkas turnamen sepak bola empat tahunan tersebut. Partai puncak antara Argentina vs Prancis merupakan dua negara yang mempunyai tradisi kuat dalam sepakbola. Keduanya tim sedang dalam performa…

Read More

Duel Prancis vs Maroko, Siapa Yang Menang?

Duel Prancis vs Maroko, Siapa Yang Menang - iMSPORT.TV

iMSPORT.TV – Duel Prancis vs Maroko di semifinal Piala Dunia menjadi laga yang dinantikan. Tim berjuluk Singa Atlas yang membuat kejutan dengan berhasil mencapai empat besar setelah menyingkirkan tim-tim besar dunia, akan menantang juara bertahan. Kedua tim dijadwalkan bertanding di Stadion Al Bayt Stadium, Al Khor, Qatar, pada Kamis dinihari WIB, mulai 02.00. Pertandingan melawan bekas penjajah Maroko ini…

Read More

Jadwal dan Link TImnas Indonesia di Toulon Cup 2022 Prancis

Jadwal dan Link TImnas Indonesia di Toulon Cup 2022 Prancis - iMSPORT.TV

iMSPORT.TV – Tim Nasional Indonesia U-19 akan berlaga di Toulon Turnament 2022, Prancis, yang digelar sejak 29 Mei hingga 12 Juni 2022. Berikut jadwal lengkap pertandingan dan link siarannya. Turnamen Toulon 2022, diikuti 12 negara yang terbilang sepak bolanya maju, diantaranya Prancis, Argentina, Meksiko, Arab Saudi, dan Jepang. Berdasarkan hasil drawing, Timnas Indonesia U-19 berada di grup B bersama…

Read More

Wakil Indonesia di Turnamen Orleans Masters 2022 Hari Ini

Wakil Indonesia di Turnamen Orleans Masters 2022 Hari Ini - iMSPORT.TV

iMSPORT.TV – Jadwal turnamen bulu tangkis bulan Maret akan ditutup dengan Orleans Masters 2022 yang akan dilangsungkan di Prancis. Turnamen BWF Super 100 ini akan digelar mulai 29 Maret hingga 3 April 2022. Indonesia akan menurunkan atlet bulutangkis pelapis diturnamen yang memiliki hadiah sebesar US$ 90 ribu. Berikut wakil Indonesia di turnamen Orleans Masters 2022, dikutip laman BWF :…

Read More