Peluang Timnas Indonesia Jika Ingin Lolos Piala Dunia 2026
iMSPORT.TV – Kekalahan telak Timnas Indonesia dari Jepang (4-0) pada laga kelima Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 menutup sebagian peluang lolos otomoatis ke putaran final. Namun, kans tersebut masih tersisa bagi anak asuh Shin Tae-yong. Kans timnas Indonesia lolos ke Piala Dunia 2026 masih ada, dengan syarat yang pertama jangan sampai kalah dari Arab Saudi, pada laga yang…