Mario Aji belum puas! meski catatkan sejarah di Moto2
iMSPORT.TV – Mario Aji belum puas! meski catatkan sejarah di Moto2. Pembalap Moto2 asal Indonesia, Mario Aji menolak puas meski sudah mencetak sejarah dengan finis posisi sembilan pada balapan Moto2 Amerika Serikat 2025 di Circuit of the Americas (COTA), Austin, Minggu (30/3). Rider bernama lengkap Mario Suryo Aji kembali mencatatkan sejarah sebagai pembalap asal Indonesia pertama yang mampu finis posisi…