iMSPORT.TV – Asisten pelatih John Herdman, Cesar Meylan mengatakan kondisi timnas Indonesia mirip dengan timnas Kanada sebelum masuk Piala Dunia.
Meylan yang turut hadir pada acara perkenalan John Herdman sebagai pelatih Timnas Indonesia di Hotel Mulia, Senayan, Jakarta, Selasa (13/1) pagi.
Pria asal Kanada, yang menyandang gelar Doktor (PhD) di bidang Strength & Conditioning telah menemani…
iMSPORT.TV – PSSI resmi menunjuk Cesar Meylan sebagai Asisten Pelatih Fisik Timnas Indonesia. Sosok elite di bidang pelatihan fisik dan sport performance tersebut bakal menjadi Asisten pelatih fisik Timnas Indonesia.
Kehadiran Cesar Meylan, PhD, CPSS, CSCS, menandai era baru pembinaan fisik kelas dunia bagi timnas Indonesia. Meylan juga dikenal berperan krusial dibalik kesuksesan tim-tim elite seperti Kanada…
