Indonesia Open Gymnastics 2024 Lahirkan Banyak Bibit Berbakat

Indonesia Open Gymnastics 2024 Lahirkan Banyak Bibit Berbakat

iMSPORT.TV – Indonesia Open Gymnastics 2024  resmi berakhir, Ketua Umum Pengurus Besar Persatuan Senam Indonesia (PB Persani/ Gymnastics Indonesia), Ita Yuliati mengaku puas dengan pelaksanaan Kejuaraan Senam bertaraf nasional yang memberikan banyak hal positif yang berlangsung selama 11 hari tersebut. Minggu, 14 Juli 2024 Kejuaraan Senam Indonesia Open Gymnastics 2024 diikuti peserta total 1.200 orang. Ada lima disiplin yang…

Read More

3rd Gymnastics Indonesia Open 2024 Ajang Regenerasi Atlet Senam

3rd Gymnastics Indonesia Open 2024 Ajang Regenerasi Atlet Senam

iMSPORT.TV – 3rd Gymnastics Indonesia Open 2024 resmi dibuka oleh Ketua Persatuan Senam Indonesia (Persami) Ita Yuliati, sebagai ajang pencarian bakat setaraf dengan pesenam Indonesia, Rifda Irfanaluthfi yang berhasil lolos ke Olimpiade 2024 di Paris. Gymnastics Indonesia Open 2024 ketiga telah berlangsung sejak 4-7 Juli 2024 di British School Jakarta, Bintaro Jaya, Kota Tangerang Selatan. Pada 9-14 Juli, akan…

Read More

Persani Gelar Indonesia Gymnaestrada Pertama, Meriah dan Diikuti lebih 200 peserta

Persani Gelar Indonesia Gymnaestrada Pertama, Meriah dan Diikuti lebih 200 peserta - iMSPORT.TV

iMSPORT.TV – Persatuan Senam Indonesia (Persani) atau biasa disebut Gymnastics Indonesia, tengah melakukan kegiatan mengolahragakan masyarakat dan memasyarakatkan olahraga, lewat ajang Indonesia Gymnaestrada 2024, di GOR Soemantri Brodjonegoro, Jakarta, Sabtu (15/6/2024). Lebih dari 200 peserta lewat 16 tim, ikut memeriahkan 1st Indonesia Gymnaestrada 2024. Langkah ini menggaungkan gymnastics for all (GFA) atau gymnastics (olahraga senam) untuk semua kalangan. Event ini…

Read More

Kejurnas Babak Kualifikasi PON XXI Cabang Olahraga Gymnastics Dimulai

Kejurnas Babak Kualifikasi PON XXI Cabang Olahraga Gymnastics Dimulai - iMSPORT.TV

iMSPORT.TV – Kejuaraan Nasional (Kejurnas) Gymnastics dan Babak Kualifikasi Pra PON XXI Sumatera Utara dan Aceh, akan berlangsung dari 16-20 Oktober 2023 dan akan dilaksanakan di tiga venue yaitu GOR Senam Nusantara, Gedung Futsal UNESA dan Gedung Basket UNESA, Surabaya. Kejurnas ini diikuti oleh 200 atlet senam gymnastics dari 18 propinsi, dengan mempertandingkan nomor Artistik Putra, Artistik Putri, Rythmic…

Read More