Kalahkan Egorov, Immanuel Josef Juara Baru WBA Asia Timur

Kalahkan Egorov, Immanuel Josef Juara Baru WBA Asia Timur - iMSPORT.TV

iMSPORT.TV – Petinju Namibia, Immanuel Josef menjadi juara baru kelas terbang World Boxing Association (WBA) Asia Timur, setelah memangkan pertandingan melawan Vasiliy Egorov pada pertarungan yang digelar di Ufa, Rusia. Kamis, 17 Oktober 2024. Pertarungan Immanuel Josef menjadi sorotan publik, karena kembalinya Josef ke atas ring, setelah terakhir kali bertanidng pada April 2023. “Immanuel mengalahkan Egorov melalui keputusan teknis…

Read More

Tinju Terancam Dihapus di Olimpiade Los Angeles 2028

Tinju Terancam Dihapus di Olimpiade Los Angeles 2028 - iMSPORT.TV

iMSPORT.TV – Cabang Olahraga tinju, menjadi subjek panas setelah Olimpiade Paris 2024 resmi ditutup. Cabor tinju yang telah menjadi bagian dari pesta olahraga terbesar ini sejak 1904, terancam tak dipertandingkan di Olimpiade untuk pertama kalinya pada LA 2028. Tinju memang dicanangkan tidak termasuk dalam program Olimpiade Los Angeles 2028, setelah lima tahun lalu Komite Olimpiade Internasional (IOC), melarang International…

Read More

Ryan Garcia Dipecat WBC Usai Menghina Islam

Ryan Garcia Dipecat WBC Usai Menghina Islam

iMSPORT.TV – Petinju asal Amerika Serikat, Ryan Garcia dipecat badan tinju dunia WBC (World Boxing Council) usai unggahan kontroversialnya di sosial media tentang Islam kelompok tertentu. Diketahui, petinju berusia 25 tahun itu didepak dari WBC setelah membuat unggahan bersikap rasis di media sosial yang mengaku sangat membenci orang kulit hitam dan ia merupakan bagian KKK, organisasi anti-kulit hitam dalam…

Read More

MIke Tyson Naik Ring Lagi Lawan Jake Paul

iMSPORT.TV – Mantan juara tinju dunia, Mike Tyson dikabarkan bakal kembali naik ring. Tyson akan berduel dengan Youtuber Jake Paul dalam laga eksibisi, yang akan ditayangkan oleh Netflix pada 20 Juli 2024. Mike Tyson yang berusia 57 tahun akan adu jotos di AT&T Stadium Texas, yang merupakan markas klub NFL Dallas Cowboys. Petinju yang terakhir kali naik ring melawan…

Read More

PB Pertina Harus Evaluasi Total Terkait Kematian Petinju, Ucok Sitompul: Utamakan Keselamatan

PB Pertina Harus Evaluasi Total Terkait Kematian Petinju, Ucok Sitompul Utamakan Keselamatan - iMSPORT.TV

iMSPORT.TV – Ketua Bidang Pembinaan Prestasi Pengurus Besar Persatuan Tinju Amatir Nasional (PB Pertina), Ucok Sitompul yang sudah pernah meminta mundur dalam rapat pleno angkat bicara terkait kematian petinju asal Bondowoso, Farhat Mika Rahel Riyanto setelah pingsan pada gelaran Pekan Olahraga Provinsi Jawa Timur (Porprov Jatim) VIII/2023, Senin (11/9/2023). “Dunia tinju amatir Indonesia berduka atas kematian Farhat Mika Rahel…

Read More

Petinju Meninggal Saat Porprov, Jangan Sampai Terulang Lagi

iMSPORT.TV – Olahraga Indonesia berduka atas meninggalnya petinju muda kelas 46kg asal Bondowoso Farhat Mika Rahel Riyanto pada pertandingan Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) Jawa Timur VIII di Auditorium Universitas Darul Ulum Jombang tanggal 11 September 2023. Farhat langsung dibawa ke RSUD Jombang pasca wasit menghentikan pertandingan karena kondisinya goyah hingga terjatuh pada ronde ketiga. Dampaknya pertandingan tinju dihentikan. “Hasil…

Read More